![]() 20
Nilai
Threshold (?) di
sini
menjadi
garis
pemisah
antara
daerah
dengan
respon aktivasi positif dan daerah dengan respon aktivasi negatif.
Fungsi tangga biner (dengan nilai ambang ?) dirumuskan sebagai berikut:
0 jika x < ?
y
=
1 jika x = ?
Gambar 2.8 Fungsi Aktivasi: Tangga
Biner (Threshold)
C. Fungsi Bipolar (Symmetric Hard Limit)
Fungsi
bipolar
hampir sama dengan
fungsi
tangga biner,
hanya saja output
yang dihasilkan berbeda, yaitu berupa nilai 1, 0, -1 (Gambar 2.9)
Fungsi Symmetric Hard Limit dirumuskan sebagai
1 jika x > 0
y
=
0 jika x = 0
-1 jika x < 0
|