29
maka
di
sini
akan
muncul error.
Apabila
nilai
error
ini
masih cukup besar,
mengindikasikan
bahwa
masih
perlu
dilakukan
lebih
banyak
pembelajaran
lagi.
Berikut adalah contoh-contoh algoritma pembelajaran terawasi.
1. Hebb Rule
Hebb Rule adalah
metode pembelajaran yang paling
sederhana. Pada
metode
ini pembelajaran dilakukan dengan cara
memperbaiki nilai bobot sedemikian
rupa sehingga jika ada 2 neuron yang terhubung. Dan keduanya pada kondisi
hidup
(on)
pada
saat
yang
sama,
maka
bobot
antara
keduanya dinaikkan.
Apabila
data
direpresentasikan secara
bipolar,
maka
perbaikkan
bobotnya
adalah:
w
i
(baru) = w
i
(lama) + x
i
* y
Dengan
w
i
:
bobot data input ke-i
x
i
:
input data ke-i
y
:
output data
Misalkan
kita
gunakan
pasangan
vektor
input
s
dan
vektor
output
sebagai
pasangan
vektor
yang akan dilatih.
Sedangkan
vektor
yang
hendak
digunakan untuk tersting adalah vektor x.
Algoritma
0. Inisialisasi semua bobot
w
ij
=
0; dengan
i = 1, 2, 3,..., n dan j = 1, 2, 3..., m
|