Home Start Back Next End
  
42
2.4.9
Keunggulan Artificial Neural Network
Artificial
neural
network
mempunyai
keunggulan dalam
peramalan,
sebab
metode
ini
dapat
memproses
data
yang
besar
dan
dapat
mengetahui
suatu
bentuk
trend
dan
bentuk pola
nilai
yang
tidak
dapat
dilihat pada
grafik
biasa
atau
dengan
metode
statistik
lain.
Artificial
Neural
Networks
juga
dapat
menemukan bentuk-
bentuk
kompleks
atau
non
linier
pada
data
yang
fluktuatif
dan
dapat
mempelajari
bentuk data tersebut.
Inilah
kelebihan
utama
metode
peramalan
menggunakan Artificial
Neural
Network
dibandingkan metode
peramalan
regresi.
Sebab
Artificial
Neural
Network
dapat
memepelajari bentuk
data
sedangkan
regresi
harus
menganalisis dulu
data
tersebut
untuk
dicocokkan dengan
pola
regresi
mana
yang
harus
dipakai
untuk
peramalan.
Juga
dalam
metode
peramalan yang
lain
jika
situasi,
kondisi
dan
lingkungan
berubah
maka
metodepun
berubah
juga
mengikuti
lingkungan. Padahal
sifat
utama
dalam
nilai
mata
uang
adalah
selalu
berubah sesuai
dengan
situasi
dan
kondisi.
Dengan Artificial
Neural
Network
perubahan
lingkungan tidak
menjadi penghalang
sebab
Artificial
Neural
Network
dapat
di-trainning
ulang
setiap
saat
jika
terdapat
data
baru.
Dengan
beginilah
metode
peramalan
menggunakan Artificial
Neural
Network dapat dikatakan selalu up to date.
2.4.10  Penerapan Artificial Neural Network
Dikarenakan Artificial
Neural
Network
adalah
metode
yang
terbaik
dalam
mengenal suatu
pola
atau
trend
dalam
suatu
data,
maka
Artificial
Neural
Network
cocok
dipakai
dalam
peramalan
atau
pendugaan.
Salah
satu
di
antaranya
adalah:
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter