Home Start Back Next End
  
45
Perencanaan adalah suatu kegiatan
untuk
menentukan program aplikasi
yang
akan dirancang, tempat program
aplikasi akan dirancang dan dijalankan, dan
siapa yang akan merancang program aplikasi tersebut.
2) 
Analisis (Analysis)
Analisis
adalah
suatu
kegiatan
untuk
menentukan tentang
topic
dari
permasalahan yang
sedang
dihadapi
dan
bagaimana
cara
pemecahan
atau
solusi masalah tersebut.
3) 
Desain (Design)
Desain
adalah
suatu
kegiatan
untuk
menentukan
konsep
dasar
rancangan
dari
suatu
program
yang
akan
dibuat
sehingga
diharapkan
dengan
disain
yang
baik,
maka
para
pengguna akan
merasa
nyaman
dalam
menggunakan
program aplikasi yang dirancang tersebut.
4) 
Pengkodean (Coding)
Pengkodean  adalah 
suatu 
kegiatan 
yang 
berguna 
untuk
mengimplementasikan konsep
dasar
dari
tahapan
sebelumnya
(desain)
ke
dalam bahasa pemrograman,
5) 
Pengujian (Testing)
Pengujian
adalah
suatu
kegiatan
untuk
mencari
kelemahan dan
kesalahan
yang
terjadi
pada
program
aplikasi
dan
kemudian
memperbaiki kesalahan
atau
kelemahan tersebut.
Ada
beberapa
metode
pengujian
untuk
menguji
fungsi – fungsi dari suatu program aplikasi. Metode tersebut adalah :
•  
Metode Pengujian White-Box
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter