Home Start Back Next End
  
25
Meningkatkan 
integritas  data, 
integritas  dari  suatu  basis
data adalah validitas dan konsistensi dari data pada basis
data tersebut. Dengan DBMS dapat diterapkan sejumlah
batasan agar integritas data dapat terjaga.
Meningkatkan
keamanan,
data
dapat
diproteksi
dari
user
yang tidak memiliki autoritas terhadap data tersebut.
Meningkatkan   backup  dan   recovery,   untuk   mencegah
terjadinya kerusakan atau kehilangan data, dapat dilakukan
proses backup dan recovery.
Kerugian dari Data Base Management Sistem
Kerugian dari DBMS antara lain adalah:
Kompleksitas,
keharusan
untuk
menghasilkan
suatu
DBMS
yang baik membuat software
DBMS
menjadi
semakin
kompleks. Perancang dan pengembangan basis data,
administrator data, dan pengguna akhir harus mengerti
fungsi-fungsi
dari  
DBMS  
supaya  
dapat  
memperoleh
keuntungan secara maksimal. Kesalahan pemahaman dari
sistem dapat
menghasilkan
keputusan
yang
salah.
Karena
sistem yang
kompleks
mengakibatkan
DBMS
memiliki
ukuran yang semakin besar, dan berakibat banyaknya ruang
disk yang dibutuhkan dan juga membutuhkan memori yang
besar   supaya   program   dapat   berjalan  
secara  
efisien.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter