![]() Manfaat menggunakan e-commerce, yaitu:
Aliran
pendapatan
baru
yang
mungkin
lebih
menjanjikan,
yang
tidak
bisa
ditemui
disistem transaksi tradisional.
Dapat meningkatkan market pangsa pasar.
Menurunkan biaya operasional.
Melebarkan jangkauan.
Meningkatkan customer loyality.
Meningkatkan supplier management.
Memperpendek waktu produksi.
Meningkatkan mata
rantai pendapatan. (
=%22definisi%20%22B2C%22%22)
Resiko yang mungkin terjadi pada e-commerce, yaitu:
Kehilangan
segi
financial
secara
langsung
karena
kecurangan,
misal
seseorang
telah
menghancurkan / mengganti semua data financial yang ada.
Pencurian
informasi
rahasia
yang
berharga,
misal
pencurian
terhadap
kepemilikan
teknologi, informasi peasaran, atau informasi yang berhubungan dengan kepentingan
konsumen.
Kehilangan
kesempatan
bisnis
karena
gangguan
pelayanan,
misal
gangguan
yang
bersifat nonteknis, seperti aliran lisrik mati.
|