![]() 7
BAB II
TINJAUAN KEPUSTAKAAN
2.1 Sistem Polder
Sistem
polder
adalah
suatu
cara
penanganan
banjir
dengan
kelengkapan
bangunan sarana
fisik,
yang
meliputi
saluran
drainase,
kolam
retensi,
pompa
air,
yang
dikendalikan sebagai
satu
kesatuan
pengelolaan. Dengan
sistem
polder,
maka
lokasi
rawan banjir akan dibatasi dengan
jelas, sehingga elevasi
muka air, debit dan
volume air
yang
harus
dikeluarkan
dari
sistem
dapat
dikendalikan. Oleh
karena
itu,
sistem
polder
disebut juga sebagai sistem drainase yang terkendali.
Sistem
ini
dipakai
untuk
daerah-daerah
rendah
dan
daerah
yang
berupa
cekungan, ketika
air
tidak
dapat
mengalir
secara
gravitasi.
Agar
daerah
ini
tidak
tergenang, maka dibuat saluran
yang
mengelilingi cekungan.
Air
yang
tertangkap dalam
daerah cekungan
itu
sendiri ditampung di
dalam suatu
waduk,
dan selanjutnya dipompa
ke kolam tampungan.
Sumber: Laporan Akhir Pengendalian Polder Pantai Indah Kapuk, Puslitbang SDA 2005
Gambar 2.1 Sketsa tipikal sistem polder
|