44
2.
Analisis kualitatif,
adalah
analisis yang
lebih
memperhatikan masalah
lingkungan
proyek,
yakni
menangkap
persoalan-persoalan
dan
mempertimbangkan interaksi antara proyek dengan perusahaan, pasar dan
lingkungan ekonomi makro. Analisis ini menggunakan analisis kuantitatif,
hanya saja disesuaikan dengan keadaan faktor perusahaan, pasar dan
lingkungan ekonomi makro tadi. Analisis kualitatif dilaksanakan untuk
menangkap lingkungan yang lebih kompetitif dan dinamik.
|