![]() 52
2.5.3
Fungsi Aktivasi
Fungsi
aktivasi
merupakan
suatu
fungsi
yang berjalan
dalam proses
pembelajran
yang terjadi pada
jaringan syaraf
tiruan. Dimana fungsi aktivasi
ini dapat
juga dikatakan
sebagai
suatu
sistem
pembobotan
yang
digunakan
dalam tiap-tiap
lapisan
tersembunyi
dalam suatu
arsitektur
jaringan
syaraf
buatan.
Beberapa
fungsi
aktivasi
yang
sering
digunakan dalam jaringan syaraf tiruan, antara lain:
a. Fungsi Undak Biner (Hard Limit)
Jaringan
dengan
lapisan
tunggal
sering
menggunakan
fungsi undak
(step function)
untuk
mengkonversikan
input
dari
suatu
variabel
yang
bernilai
kontinu
ke suatu
output biner (0 atau 1).
Fungsi undak biner (hard limit) dirumuskan sebagai:
Gambar 2.10 Fungsi Aktivasi Undak Biner (Hard Limit)
b. Fungsi Undak Biner (Threshold)
Fungsi
undak biner dengan menggunakan
nilai ambang sering
juga disebut
dengan
nama fungsi nilai ambang (threshold) atau fungsi Heaviside.
c. Fungsi Bipolar (Symmetric Hard Limit)
Fungsi
bipolar
sebenarnya
hampir
sama
dengan
fungsi
undak
biner,
hanya
saja
output yang dihasilkan
berupa 1, 0 atau -1.
|