![]() 9
Kondisi
atau
Keputusan,
direpresentasikan
sebagai
belah
ketupat.
Biasa
berisi
pertanyaan
yang
mempunyai
jawaban
ya
atau
tidak
ataupun
pengetesan benar atau
salah. Simbol
ini
unik karena ada dua anak panah
yang
keluar
dari
simbol
ini.
Biasanya terdapat
pada
sudut
bawah
dan
sudut
kanan dari simbol
ini salah satunya berkorespondensi pada jawaban ya atau
benar dan
lainnya
tidak atau
salah. Tiap anak panah
harus
diberi
label
didalamnya. Lebih dari dua anak panah dapat digunakan, tetapi secara
normal berarti bagian tersebut dapat dipecah lagi di kemudian hari.
Gambar 2.2 Flowchart untuk menghitung faktorial N (N!).
|