Home Start Back Next End
  
19
Menurut Heywood et al (2002, p24), ada tiga komponen dasar data spasial. Tiga
komponen
ini
merepresentasikan
simbol-simbol utama
yang muncul pada peta dua
dimensi. Komponen-komponen ini adalah:
Titik
Titik
digunakan
untuk merepresentasikan
fitur-fitur
yang
relative
kecil
terhadap skala peta. Contohnya misalnya sebuah  
kotak pos. Data yang
disimpan
untuk
kotak
pos
paling
sedikit adalah koordinat latitude longitude.
Titik dapat meliputi obyek tertentu berdasarkan skala yang ditentukan,
misalnya,
selain
kotak
pos,
pada
peta
berskala besar,
titik dapat
digunakan
untuk melambangkan kota.
Garis
Garis
adalah
bentuk
linier
yang akan
menghubungkan
paling
sedikit
dua
titik. Garis dapat digunakan
untuk
merepresentasikan objek di peta yang
berbentuk  linier  seperti  jalanan  dan  sungai,  dan  objek  linier  yang  tidak
terlihat, seperti batas administratif dan perbatasan internasional.
Area
Area adalah rangkaian garis tertutup yang membentuk suatu wilayah, yang
digunakan untuk merepresentasikan fitur
seperti
lapangan,
danau,
bangunan,
dan lain-lain. Area juga sering disebut sebagai poligon. Sama
seperti garis,
poligon ini dapat saja tidak terlihat di lapangan.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter