Home Start Back Next End
  
21
Langkah
awal
GPS kembali pada tahun 1957 ketika Rusia meluncurkan Sputnik,
satelit pertama yang mengitari bumi. Sputnik pemancar radio untuk menampilkan
informasi telemetri.
Pada
tahun 1960,
militer
Amerika
Serikat
(U.S.
Army,
Navy,
dan
Air
Force)
menggunakan
sinyal
radio
masing-masing
sistem navigasi
yang
dapat
menyediakan
ketepatan
mendeteksi
posisi
dan
dapat
digunakan
dalam segala
macam cuaca
selama
24
jam. Pada
tahun 1973, U.S.
Air Force
(Angkatan Udara
Amerika Serikat) dipilih
sebagai
pemimpin
organisasi
untuk
memperkuat
seluruh
sistem navigasi
satelit
militer.
Yang
kemudian
berkembang
menjadi
NAVSTAR
(Navigation Satellite Timing and Ranging)
Global
Positioning
System,
yang
kemudian dijadikan
nama
resmi
untuk
program
pengembangan GPS Amerika Serikat.
Satelit NAVSTAR pertama diluncurkan pada tahun 1974. Pada pertengahan tahun
1980-an,
satelit
tambahan
diluncurkan
untuk
membuat
sistem
berfungsi
dengan
baik.
Pada  tahun  1994,  rencana  membuat  kumpulan  24  satelit  telah  dijalankan.  Sekarang,
militer
Amerika
Serikat
mendeklarasikan
bahwa
sistem telah
berfungsi
sepenuhnya.
Program ini
telah berhasil
dijalankan
dan
tetap
didanai
oleh
Departemen
Pertahanan
Amerika Serikat.
2.7.2
Cara kerja GPS
Global
Positioning
System adalah
sebuah
sistem navigasi
yang
menggunakan
satelit dan alat untuk mengetahui posisi sebuah objek .
GPS tersusun atas satelit, stasiun pemancar di bumi, dan alat penerima sinyal.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter