86
statistik
dan
cara
kuantitatif.
Cara
non
statistik
menentukan jumlah
produk
yang harus dibuat dan dijual dengan berdasarkan pertimbangan semata. Ada
3
cara
pertimbangan
non-statistik,
yaitu
:
Pertimbangan
Tenaga
Penjual
dan
Pertimbangan Eksekutif
dan
Ahli.
Cara
kuantitatif
adalah
menentukan
jumlah produksi berdasarkan analisa kuantitatif dengan
menggunakan data
data masa
lalu untuk
meramalkan jumlah produk yang ditawarkan / dijual di
pasar pada masa yang akan datang.
c.
Aspek Kombinasi Produk
Aspek
ini
lebih
memfokuskan pada
berapa
jenis
produk
yang
diproduksi untuk
memenuhi keinginan
dan
kebutuhan
konsumen,
misalkan
PT.
ABC
memproduksi saus
ABC,
baterai
ABC,
kecap
ABC,
sehingga
dengan
adanya
kombinasi
produk
diharapkan
dapat
memenuhi
keinginan
dan
kebutuhan konsumen yang
berbeda
beda
tersebut.
Di
lain
pihak,
wirausahawan / produsen akan memperoleh keuntungan yang berlipat.
Setiap proses pengembangan produk diawali dengan
fase perencanaan,
Output
fase perencanaan
ini adalah pernyataan
misi proyek
yang
nantinya
akan
digunakan
sebagai
input
yang
dibutuhkan untuk
memulai
tahapan
pengembangan konsep.
Dalam
perencanaan
produk,
proyek
pengembangan produk
dikelompokan menjadi 4 tipe, yaitu:
|