Home Start Back Next End
  
59
2.9.4
Instruksi
Format
instruksi dibagi
menjadi
2
mode
yaitu
data
dan
command.
Bila
pin
D/C
di
set
0
maka
(byte
yang
dikirimkan)
akan
diterima
sebagai
command.
Bila
pin D/C di
set 1
maka (byte
yang dikirimkan) akan diterima sebagai data dan data
tersebut akan disimpan pada
DRAM.
Level dari
D/C dibaca setiap bit
terakhir dari
byte data yang dikirimkan.
Gambar 2.34 Format Umum Aliran Data Serial
(Datasheet Philips Semiconductor, PCD 8544, 1999)
Pada
pengiriman data
secara
serial,
bit
MSB
dikirimkan terlebih
dahulu
kemudian bit selanjutnya sesuai dengan
urutannya. Ketika pin SCE dalam keadaan
high,
sinyal
clock
SCLK
diabaikan
dan
serial
interface
diinisialisasi.
Kemudian
pada
saat
SCE
low,
serial
interface
di
enable-kan
dan
hal
ini
mengindikasikan
awal (start) dari pengiriman data. Data serial kemudian diterima
melalui pin SDIN
dan di sampling setiap kondisi high dari sinyal clock.
Gambar 2.35 Contoh Pengiriman Data Serial
(Datasheet Philips Semiconductor, PCD 8544, 1999)
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter