![]() 18
p346). Sedangkan relationship occurrence adalah sebuah hubungan yang
dapat
diidentifikasi
secara
unik, yang meliputi
sebuah
kejadian
dari
setiap
entitas
di
dalam relasi
(Connolly
dan
Begg,
2005,
p346).
Contoh
relationship type dapat dilihat pada gambar 2.3.
Memiliki
Pegawai
Cabang
Gambar 2.3 Relationship Type
Setiap relasi direpresentasikan dengan garis yang menghubungkan
tipe entitas yang saling berhubungan. Garis tersebut diberi nama
sesuai
dengan nama hubungannya. Biasanya nama relasi yang digunakan
merupakan
kata
kerja
dan
huruf
pertama
dari
nama
relasi
ditulis
dalam
huruf besar. Setelah menentukan nama relasi, tanda panah diletakkan
disamping nama
relasi yang mengindikasikan arah bagi pembaca
untuk
mengartikan nama dari suatu relasi.
a)
Degree of Relationship Type
Degree
of
relationship
type
adalah
jumlah
tipe
entitas yang
berpartisipasi
dalam suatu
relasi
(Connolly
dan
Begg,
2005,
p347).
Derajat dari relationship diindikasikan dengan jumlah tipe entitas
yang
terdapat
dalam
sebuah
relasi.
Sebuah
relasi
yang memiliki
derajat
dua
disebut binary. Sedangkan relasi yang memiliki derajat tiga disebut
ternary, dan untuk relasi yang memiliki derajat empat disebut
quaternary (Connolly dan Begg, 2005, p348).
|