Home Start Back Next End
  
55
dia
bekerja
tidak
wajar
ketika
pengukuran dilakukan
karena
alasan
tertentu.
Biasanya
jika
operator tersebut
memiliki
kecurigaan terhadap
maksud-maksud
pengukuran, misalnya
dianggap
untuk
hal-hal
yang
akan
merugikan
dirinya
atau
pkerjaan
lain,
dia
akan
bekerja
lamban.
Sebaliknya mungkin
saja
dia
bekerja
dengan
kecepatan
lebih
karena
menginginkan hasil
yang
banyak
untuk
mendapatkan
pujian.
Selain
itu
operatorpun
harus  dapat
bekerja
secara
wajar
tanpa canggung walaupun dirinya sedang diukur dan pengukur berada didekatnya.
Penjelasan
tentang
maksud
baik
pengukuran serta
tentang
operator
sebaiknya   bersikap   ketika   sedang   diukur,   perlu   dilakukan   dahulu.   Dan
operatorpun
harus  
mengerti
dan
menyadari
sepenuhnya.
Inilah
yang
dimaksud
bahwa operator harus dapat diajak bekerja sama.
Dalam  pelaksanaannya,
jika 
pengukur  tidak 
mengenal  pekerja-pekerja
yang
ada,
untuk
mendapatkan operator
yang
akan
diukur,
dia
dapat
mencari
dengan
mendapatkan
petunjuk
dari
kepala-kepala regu,
kepala
pabrik,
atau
pejabat-pejabat lain
yang
lebih
mengenal
baik
para
pekerja.
Data
tentang
hasil-
hasil 
kerja 
para 
pekerja 
dalam 
elemen-elemen 
ditempat 
kerja 
juga 
dapat
membantu pekerjaan ini (Sutalaksana, 2006)..
d. Melatih Operator
Walaupun
operator
yang
baik
telah
didapat,
kadang-kadang masih
diperlukan
latihan bagi operator tersebut teruama jika kondisi dan cara kerja
yang
dipakai tidak sama dengan yang biasa dijalankan operator.
Hal
ini
terjadi
jika
pada
saat
penelitian
pendahuluan
kondisi
kerja
atau
cara  kerja 
mengalmai  perubahan.  Dalam  keadaan 
ini  operator 
harus  dilatih
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter