74
2.8.6
Bangku dan Meja
yang
Sesuai
untuk
Pekerjaan
yang
Hanya
Dilakukan
Sambil
Duduk.
Pada pembahsan
kali
ini
untuk bidang atau dunia perkantoran,
yang
meliputi
meja
kantor, dan
Ian-lain. Bangku rendah yang
semakin
bertambah
jumlahnya
dapat
dilihat
pada
industry
perakitan
kecil/ringan
dengan
posisi
yang
tetap.
Tinggi
bangku
dirumitkan
oleh
interaksinya
dengan
tinggi
tempat
duduk.
Jika
kita
mendesain
dengan criteria agar
permukaan
keija tetap
dibawah
siku
seperti
bagian
sebelumnya,
kita
dapat
merancangnya
dengan
ruang
untuk
lutut
yang
kurang
nyaman.
Untungnya ujung
meja
dapat
dirancang
lebih
tipis
sehingga
meja
Visual
Display
Unit
(VDU)
dapat
lebih
tipis.
Kadang-kadang
pengetik
akan
menjadi
terbiasa, sehingga
hal
ini
akan
lebih fleksibel
untuk
memperoleh
sebual1
meja dengan
kemiringan
serta untuk
mempunyai
ruang
yang cukup
untuk
gerak
lutut.
Dengan meja yang
sejenis,
kaki
operator
akan
tepat
diatas
lantai
(menapak).
Namun
meja
yang tidak
dapat
disetel,
berakibat
operator
yang
lebih
kecil
akan
perlu
menaikkan
tempat
duduknya agar
siku
mereka sampai
pada
ketinggian
yang tepat
dan
perlu sandaran
kaki
(footrest)
agarbagian
dalam
dari
paha terhindar
dari rasa Ielah.
Persyaratan
untuk
pengadaan
sandaran
kaki
dapat
dianggap
cukup
layak
dan ini
dapat
dibuat
rekomendasi
bahwa
meja
yang
non
adjustable seharusnya dirancang cukup
tinggi untuk
disesuaikan
dengan
dimensi
orang
yang
besar
(Eko
Nurmianto,
pl03).
Pendekatan
ini digunakan
oleh
E.Grandjean (Fitting the
task
to
the
man,
Taylor
&
Francis Press,
1986).
|