Home Start Back Next End
  
41
digunakan seperti segi empat, belah ketupat dan oval yang digunakan untuk menyatakan
operasi, sedangkan hubungan antar proses digambarkan dengan garis penghubung.
Sebagai  diagram  grafis 
yang 
menunjukkan  program  atau  sistem 
lainnya,  flowchart
berguna
sebagai
sarana
pembantu
untuk
menunjukkan
bagaimana
bekerjanya
program
yang  diusulkan  serta 
sebagai  sarana 
untuk 
memahami  operasi-operasi  dari  sebuah
program.
Dalam pembuatan flowchart
tidak
ada
rumus
yang
bersifat
mutlak,
karena
flowchart
merupakan
gambaran
hasil
pemikiran
dalam menganalisa
suatu
masalah
dengan
komputer.
Sehingga
flowchart
yang
dihasilkan
antara
satu
pemrogram dengan
pemrogram lainnya dapat bervariasi.
Namun secara garis besar flowchart terdiri dari tiga bagian utama, yaitu :
Input
Proses
Output
Flowchart 
disusun 
dengan 
simbol-simbol. 
Simbol 
ini 
dipakai 
sebagai 
alat 
bantu
menggambarkan proses di dalam program.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter