Home Start Back Next End
  
13
Alasan, karena Ilustrasi pada tiap lagu daerah akan menjadi poin utama produk
ini sebagai penarik perhatian dan bentuk komunikasi visual sebagai cara
penyampaian makna lagu.
-
Tokoh/ Karakter
:
o
Karakter utama yang dapat dimodifikasi rupanya sebagai perwakilan
pemain .
o
Karakter-karakter lainnya yang muncul sesuai lagu.
-
Jumlah seri
:  1 seri
-
Isi / Contents
:
o
Start
: Membentuk karakter utama sesuai pilihan pemain
o
Content
: List lagu-lagu daerah untuk diakses. Judul lagu yang
disertakan dalam CD sebagai berikut :
o
Jali-Jali
o
Kicir-Kicir
o
Bubuy Bulan
o
Ampar-Ampar Pisang
o
Saputangan Bakucu Ampat
o
Burung kakaktua
o
Hela Rotane
o
Naik-naik ke puncak gunung
o
Nona Manis siapa yang Punya
o
Rasa sayang sayange
o
Butet
o
Waktu Hujan Sore-Sore
o
Desaku
o
Apuse
o
Yamko Rambe Yamko
o
Gelang si Paku Gelang
o
Soleram
o
Injit-Injit Semut
o
Timang Timang Anakku Sayang
o
Anak Kambing Saya
o
Potong Bebek Angsa
o
Gundul Pacul
o
Summary  : berisi karakter-karakter yang  muncul dalam lagu-lagu .
-
Permainan
: Permainan ini berupa memilih pilihan-pilihan sederhana
sembari  turut menyayikan lagu daerah.
-
Sound                   : Suara-suara yang digunakan adalah suara lagu daerah dan
efek suara ringan.
-
Benefit                
:  
Keuntungan
yang
akan
didapat
oleh
konsumen
ketika
membeli produk ini adalah belajar menyanyikan lagu daerah dengan
menyenangkan.
-
Keunggulan         : 
Keunggulan 
yang 
dapat 
nyata 
terlihat 
adalah 
adanya
ilustrasi yang menarik untuk membantu
menyampaikan
makna
lagu-lagu
daerah juga cara belajar yang lebih menarik.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter