13
Alasan, karena Ilustrasi pada tiap lagu daerah akan menjadi poin utama produk
ini sebagai penarik perhatian dan bentuk komunikasi visual sebagai cara
penyampaian makna lagu.
-
Tokoh/ Karakter
:
o
Karakter utama yang dapat dimodifikasi rupanya sebagai perwakilan
pemain .
o
Karakter-karakter lainnya yang muncul sesuai lagu.
-
Jumlah seri
: 1 seri
-
Isi / Contents
:
o
Start
: Membentuk karakter utama sesuai pilihan pemain
o
Content
: List lagu-lagu daerah untuk diakses. Judul lagu yang
disertakan dalam CD sebagai berikut :
o
Jali-Jali
o
Kicir-Kicir
o
Bubuy Bulan
o
Ampar-Ampar Pisang
o
Saputangan Bakucu Ampat
o
Burung kakaktua
o
Hela Rotane
o
Naik-naik ke puncak gunung
o
Nona Manis siapa yang Punya
o
Rasa sayang sayange
o
Butet
o
Waktu Hujan Sore-Sore
o
Desaku
o
Apuse
o
Yamko Rambe Yamko
o
Gelang si Paku Gelang
o
Soleram
o
Injit-Injit Semut
o
Timang Timang Anakku Sayang
o
Anak Kambing Saya
o
Potong Bebek Angsa
o
Gundul Pacul
o
Summary : berisi karakter-karakter yang muncul dalam lagu-lagu .
-
Permainan
: Permainan ini berupa memilih pilihan-pilihan sederhana
sembari turut menyayikan lagu daerah.
-
Sound : Suara-suara yang digunakan adalah suara lagu daerah dan
efek suara ringan.
-
Benefit
:
Keuntungan
yang
akan
didapat
oleh
konsumen
ketika
membeli produk ini adalah belajar menyanyikan lagu daerah dengan
menyenangkan.
-
Keunggulan :
Keunggulan
yang
dapat
nyata
terlihat
adalah
adanya
ilustrasi yang menarik untuk membantu
menyampaikan
makna
lagu-lagu
daerah juga cara belajar yang lebih menarik.
|