![]() 12
persatu atau Ber-grup untuk menyanyikan lagu tersebut tanpa bimbingan
guru.
Mengapa tidak ada terjemahan ke bahasa Indonesia?
Itu dia sulitnya,provinsi Indonesia ada banyak sekali dan materi saat ini
tidak mencangkup terjemahan ke bahasa Indonesia. Sehingga murid juga
kurang semangat saat menyanyikan lagu daerah. Beberapa lagu yang
berasal dari tanah Jawa masih bisa diartikan, namun lagu luar pulau sudah
tidak bisa diketahui maknanya karena bahasa daerah yang digunakan jauh
berbeda.
Apakah peranan Lagu Daerah di sekolah?
Penting sekali, pertama dari segi pelajaran kesenian, murid belajar
membaca not angka, menghafal nada sekaligus mengetahui aneka ragam
lagu-lagu yang ad di Indonesia. Kemudian sejak tidak adanya mata
pelajaran Bahasa Daerah, maka lagu Daerah merupakan satu-satunya
sarana pengenalan bahasa, dialek dan suku kata daerah ke
murid. Sembari
murid belajar menyanyikan lagu daerah mereka juga sekaligus menghafal
nama-nama provinsi di Indonesia.
2.1.7
Kuisioner
Kuisioner dibagikan untuk diisi pada 40 siswa kelas 3 SD dan 40
siswa kelas 2 SD dan 20 siswa les anak usia 7-9 tahun.
Dari hasil kusioner didapatkan hasil statistik mengenai minat anak pada
usia 5-9 tahun, informasi yang diserap dari lingkungan seiring
pertumbuhannya. Semua anak mengenyam pendidikan formal Sekolah
Dasar.
100 % siswa sudah pernah belajar lagu daerah
85 % siswa merasa Lagu Daerah tidak menarik
100 % Siswa mendapatkan pelajaran Bahasa Inggris
100 % Siswa dapat mengoperasikan komputer dan menjelajah internet
Facebook Account, Youtube, Game Online : Point Blank, Upin & Ipin,
Naruto , Disney, Sponge Bob, Animasi , Game Center, Cinema XXI,
2.2
Karakteristik Produk
-
Nama / Judul CD
:
Lagu-Lagu Daerah Populer Nusantara & Ilustrasinya
|