Home Start Back Next End
  
Hampir semua sampah di pekarangan rumah, sisa makanan, dan beberapa
benda lainnya dapat dibuat kompos seperti,
daun-daunan kering,
potongan rumput, batang pohon, ranting, jerami, alang-alang, campuran
tanah bekas tanam, gulma, tanaman hias yang sudah mati/layu, bunga,
dan jenis tanaman sulur.
Sampah makanan seperti,
cangkang telur, kulit buah, sisa potong
sayur2an, kulit kacang, oatmeal, ampas kopi, batang jagung, tepung,
kantung teh, daun teh, roti berjamur, nasi basi
Lain-lainnya seperti, rambut, dedak padi, bulu ayam, serangga mati,
sampah dari kantong vacuum cleaner, sedikit serbuk kayu, serpihan kayu.
Yang tidak boleh ditimbun karena tidak dapat terdegradasi dengan baik,
dapat mengundang serangga dan tikus, dan mungkin mengandung unsur
kimia berbahaya yang dapat mengkontaminasi tanah kompos ialah,
daging
-
dagingan, daging unggas, produk yang terbuat dari susu (keju,
yogurt, margarin, mentega, susu, krim, es krim, gelato), mayonaise,
lemak dari daging, tanaman yang terjangkit penyakit, makanan laut, feses
manusia dan hewan, bumbu salad, selai kacang.
Gas CO2 yang dihasilkan dalam tanah akan dipergunakan
untuk
fotosintesis dan pertumbuhan tanaman. Amonifikasi, nitrifikasi dan
fiksasi nitrogen juga meningkat karena pemberian bahan organik sebagai
sumber karbon yang terkandung dalam kompos.
2.6.2
Penanggulangan Sampah Kertas dari Komunitas dan Masyarakat
1.
WWF doc.
WWF doc. adalah teknologi canggih yang dikeluarkan oleh World
Wildlife Fund  untuk mengurangi kerusakan lingkungan (Reduce). A new
green
file
format,
WWF
doc
ini
menjadikan
file
pdf
tidak
bisa
dicetak,
sehingga
konsumsi
kertas
pun
akan
menurun.
Format
WWF
doc
ini
diluncurkan 
November
2010
oleh
WWF
Jerman,
dapat
diunduh
dari
Latar belakang dimunculkannya produk
ini karena
konsumsi
kertas
yang
berlebihan
sehingga
berdampak
pada
gundulnya
hutan. Dengan slogan "Save as WWF, Save a Tree", kampanye WWF doc
ini
telah
diikuti
oleh
lebih
dari
53000
perusahaan-perusahaan
di
dunia,
seperti Suncycle dan Triodos Bank.
2.
Konsep 'Paperless Office'
Kantor yang menjalankan operasionalnya dengan informasi yang
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter