Home Start Back Next End
  
12
lembaga
riset
di
bawah
koordinasi Departemen
Pertahanan
Amerika
(Department of Defence/DOD). DARPA menghasilkan ARPARET yang
akhirnya
dikenal
oleh
publik
dengan
nama
Internet.” TCP/IP
memiliki
empat layer atau lapisan.
Tabel 2.1 TCP/IP Layer (Aryanto, 2010, p 47)
Layer
Description
4
Application layer
3
Host to host transport layer
2
Internet layer
1
Network interface layer
Pada
tahan
berikutnya,
ternyata
TCP/IP
lebih
berkembang
daripada
OSI sehingga secara de-facto protocol TCP/IP menjadi standar dalam dunia
internet.
2.5 IPv4
Pengalamatan
di
dunia
internet
tidak
jauh
berbeda
dengan
pengalamatan
di dunia pos. Pengirim dan penerima harus memiliki nama, alamat lengkap,
kelurahan, kecamatan, hingga kode pos agar surat yang akan disampaikan dapat
diterima. Ilustrasi tersebut merupakan sebuah perumapaan mengenai
pengalamatan yang berlaku ketika sebuah surat dikirimkan.
Menurut
(Aryanto,
2010,
p
48)
IP
address
dipergunakan untuk
mengidentifikasi  
interface  
jaringan  
pada  
host  
komputer  
yang  
bertujuan
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter