Home Start Back Next End
  
BAB 2
LANDASAN TEORI
2.1 Teori Umum
2.1.1 Perangkat Lunak
2.1.1.1 Definisi Perangkat Lunak
Menurut
Pressman
(2010,
p4),
definisi
perangkat
lunak
adalah
sebagai berikut:
1. Instruksi  
(program  
komputer)  
yang  
ketika  
dieksekusi,
menyediakan
features,
fungsi,
dan
performa
yang
diinginkan
pengguna.
2. Struktur   
data   
yang   
memungkinkan   
program   
untuk
memanipulasi informasi secara handal.
3. Dokumen-dokumen,
baik
berupa
hard
copy
maupun
virtual
forms, yang menggambarkan operasi dan kegunaan program.
2.1.1.2 Karakteristik Perangkat Lunak
Pressman (2010, p4),
menggambarkan karakteristik yang dimiliki
oleh perangkat lunak sebagai berikut:
1.
Perangkat
lunak
dikembangkan
dan
direkayasa,
bukan
dibuat
dalam pengertian klasik.
2.
Perangkat lunak tidak pernah kadaluwarsa.
8
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter