Home Start Back Next End
  
37
Dalam membuat
suatu
program aplikasi
terdapat
beberapa
model
proses,
salah
satu
diantaranya
adalah Waterfall
Model
atau
yang
biasa
dikenal
dengan
Classic
Life
Cycle.
Model
ini
disebut
dengan waterfall
karena
tahap
demi
tahap
yang
dilalui
harus
menunggu selesainya tahap sebelumnya dan berjalan berurutan (Pressman, 2005, p.79).
Terdapat
6
tahapan
dalam model
Waterfall. Berikut
adalah
penjelasan
tahap-
tahap yang dilakukan di dalam model ini.
a.
Analisis dan perancangan sistem
Pemodelan
ini
diawali
dengan
mencari
kebutuhan
dari
keseluruhan
sistem
yang
akan diaplikasikan ke dalam program aplikasi. Hal ini sangat penting , mengingat
program  aplikasi 
harus  dapat  berinteraksi  dengan  elemen-elemen 
yang 
lain
seperti  hardware,  database,  dan  lain-lain.  Tahap  ini  sering  disebut  dengan
Project Definition.
b.
Analisis Kebutuhan
Proses
pengumpulan
elemen
sistem ditingkatkan dan
dipusatkan
secara
khusus
untuk
mengerti karakteristik dari program yang akan dibuat. Kebutuhan
maupun
sistem harus dibicarakan bersama dengan pelanggan.
c.
Perancangan
Proses perancangan menerjemahkan
kebutuhan
elemen
sistem
yang
direpresentasikan ke dalam sebuah blueprint yang dapat diperkirakan kualitasnya
sebelum dilakukan pengkodean.
d.
Pengkodean
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter