b)
Dieksekusi dalam beberapa langkah. Setiap langkah mengacu ke bentuk
normal tertentu, sesuai dengan sifat yang dimilikinya.
c)
Setelah normalisasi diproses, relasi menjadi secara bertahap lebih
terbatas atau kuat mengenai bentuk formatnya dan juga mengurangi
tindakan update yang anomali.
Sedangkan tahapan dari normalisasi yang sering digunakan adalah :
a. Unnormalized Form (UNF)
Menurut Indrajani (2011, p84),
merupakan suatu tabel yang berisikan
satu atau lebih grup yang berulang.
b.
First Normal Form (1NF)
Aturan pada normalisasi tahap pertama menurut Connolly dan Begg
(2005, p403) adalah sebuah relasi dimana setiap baris dan kolom hanya
berisi satu buah nilai. Dan cara melakukan normalisasi pada tahap
pertama ini adalah dengan cara menghilangkan perulangan yang ada.
c. Second Normal Form (2NF)
Aturan pada normalisasi tahap pertama menurut Connolly dan Begg
(2005, p407) adalah sebuah relasi yang telah berada pada bentuk
normalisasi pertama dan setiap atribut yang bukan merupakan primary
key bergantung secara fungsional penuh kepada primary key.
|