Start Back Next End
  
11
tempat rekreasi, pusat kegiatan anak dan remaja, perpustakaan
umum, tempat penyaluran hobi.
2) 
Menghindarkan anak dari kemungkinan mengalami
kekerasan di lingkungan Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak
karena terisolasinya Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak.
3) 
Pelibatan masyarakat setempat termasuk anak-anaknya
dalam kegiatan bersama di Lembaga Kesejahteraan Sosial
Anak, dan memungkinkan anak untuk terlibat dalam kegiatan
kemasyarakatan.
c. 
Lingkungan Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak harus aman
untuk tempat tinggal dan aktivitas anak sehingga bangunan
Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak harus memperhatikan
standar keselamatan dan keamanan.
2. Fasilitas yang mendukung privasi anak
a. 
Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak harus menyediakan
tempat tinggal yang memenuhi kebutuhan dan privasi anak.
b. 
Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak harus menyediakan kamar
tidur dengan ukuran 9 m2 untuk 2 anak, yang dilengkapi lemari
untuk menyimpan barang pribadi anak.
c. 
Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak harus menyediakan kamar
mandi anak laki-laki dan perempuan secara terpisah dan berada
di dalam ruangan yang sama dengan bangunan tempat tinggal
anak.
d. 
Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak harus menyediakan toilet
yang aman, bersih dan terjaga privasinya untuk anak laki-laki
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter