Start Back Next End
  
121
Sumber : Dokumentasi Penulis
6) Dressing room
GBB memiliki 1 buah ruang ganti yang berukuran cukup luas di
belakang panggung. Ruang ganti ini dilengkapi dengan cermin besar di
sepeanjang dinding nya dan juga memiliki kamar mandi di dalamnya.
Ruang ganti ini dapat menampung hingga 100 orang.
7) Backstage dan wing
Area belakang panggung yang dimiliki GBB sangat luas dan
memiliki pintu samping untuk keluar-masuk properti pertunjukan.
Selain itu, lantai dan dindingnya berwarna hitam, hal ini dimaksudkan
agar ketika pertunjukan dilangsungkan, area ini jadi tidak terlihat dan
tidak mengganggu pertunjukan. 
Gambar 2.107 Wing dari panggung GBB
Sumber : Dokumentasi Penulis
E. Elemen Interior
1) Pencahayaan
Pencahayaan alami dapt diandalkan ketika siang hari untuk ruangan
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter