Start Back Next End
  
26
sebenarnya merupakan mekanisme komunikasi one-to-many, atau point-to-multipoint,
dan berbeda dengan cara transmisi unicast.
Sebuah multicast group
memiliki sebuah alamat multicast, yaitu kelas D dalam
alamat IP versi 4 atau memang alamat multicast dalam alamat IP versi 6. Pada kelas D
alamat IP versi 4, alamat yang direservasikan untuk sebuah multicast
group adalah
224.0.0.0 hingga 239.255.255.255.
Multicast
bekerja pada UDP di layer
transport
dan
tidak bisa bekerja pada protokol TCP. 
2.3.1 Perbedaan Unicast, Multicast dan Broadcast
Unicast
merupakan pengiriman data secara point
to
point, sedangkan multicast
dan broadcast adalah pengiriman data secara point to multipoint. Walaupun sama – sama
point to multipoint, multicast dan broadcast memiliki beberapa perbedaan, seperti dalam
hal penerima paket tersebut. Broadcast
mengirim sebuah data ke seluruh host di jaringan
yang ada di dalamnya, sedangkan multicast
mengirim ke seluruh host ke dalam jaringan
yang telah ditentukan atau dengan frekuensi yang sama. Contohnya seperti yang telah
diceritakan pada awal pengenalan multicast
sebelumnya. Dalam hal ini multicast
lebih
menghemat bandwith dibanding broadcast.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter