Start Back Next End
  
52
2.11.4
Analisis Sistem
Pada tahap analisis, class
kunci diidentifikasi dari use
case. Interaksi
antar objek dari class ditentukan dari setiap use
case. Objek merefleksikan
entitas dan operasi yang berkaitan dengan masalah yang akan diselesaikan.
Analisis berujung pada indentifikasi class
yang dihasilkan dari use
case, dan
kemudian didokumentasikan ke dalam analysis class
diagram
(Shrivastava,
2012, p277).
2.11.4.1 Information Gathering
Menurut John, Robert & Stephen (Satzinger, 2009, p133),
pengumpulan informasi dapat dilakukan dengan cara-cara berikut: 
1.
Distribusi kuisioner
Analis sistem dapat menyusun pertanyaan seperti : Apa kegiatan
dan proses bisnis yang dilakukan? Bagaimana proses bisnis
dilakukan? Informasi apa yang dibutuhkan untuk proses bisnis?
2.
Wawancara pengguna
Dalam wawancara, yang diperlukan oleh analis sistem adalah
persiapan untuk wawancara, melaksanakan wawancara, dan
meninjau hasil wawancara.
3.
Meninjau dokumentasi yang ada
Dokumentasi dapat berasal dari faktur yang digunakan untuk
tiap proses bisnis, laporan yang dihasilkan dari kegiatan proses
bisnis, dan deskripsi prosedur dari setiap kegiatan bisnis.
4.
Observasi prosedur bisnis
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter