22
2. All aspect of software production
Engineer
perangkat
lunak
tidak
hanya
memperhatikan proses
teknis
dari
pengembangan
perangkat
lunak. Hal
tersebut
juga
mencakup
kegiatan
seperti
manajemen
proyek
dan
alat-alat
pengembangan
perangkat
lunak,
metode, dan
teori
untuk mendukung produksi perangkat lunak.
Ada empat
kegiatan
mendasar
yang umum
untuk
semua proses
perangkat lunak.
Kegiatan-kegiatan ini adalah:
1.
Spesifikasi
perangkat lunak,
di mana pelanggan
mendefinisikan
perangkat
lunak yang akan diproduksi dan kendala pada operasi.
2.
Pengembangan perangkat lunak, di mana
perangkat lunak ini dirancang
dan
diprogram.
3.
Validasi perangkat lunak, di mana perangkat lunak
tersebut akan diperiksa
untuk memastikan bahwa itu merupakan permintaan dari pelanggan.
4.
Evolusi perangkat lunak, di mana perangkat lunak tersebut dimodifikasi
untuk
mencerminkan perubahan pelanggan dan persyaratan pasar (Sommervile, 2011:7-9)
Terdapat banyak proses
model yang digunakan dalam rekayasa perangkat lunak.
Model
proses
ini
secara
terstruktur
menunjukkan
urutan
proses
dalam
pengembangan perangkat
lunak. Model proses
yang
peneliti
gunakan dalam penelitian
ini
adalah model waterfall.
Model
waterfall
adalah
model
klasik
yang
bersifat
sistematis yaitu berurutan
dalam
membangun
perangkat
lunak.
Model
proses
Waterfall
digunakan
jika kebutuhan dari
klien
telah
terdefinisi dengan
jelas
serta
alur
kerja
yang
akan
dilakukan juga
telah
jelas.
Langkah-langkah
dalam
membangun
|