![]() 22
tipe dan struktur data, serta batasan aturan mengenai data yang bisa disimpan ke
dalam database tersebut.
2.
Fasilitas untuk mengizinkan user
untuk menambah, mengubah, menghapus,
serta mendapatkan kembali data dari database, biasanya menggunakan Data
Manipulation Language (DML).
3.
Fasilitas untuk mengontrol akses ke database. Contohnya :
a.
Sistem keamanan, yang mencegah user
yang tidak memiliki autoritas untuk
mengakses data. Sehingga user akan ditentukan terlebih dahulu grant access
nya.
b.
Sistem integrasi, yang memelihara konsistensi penyimpanan data, sehingga
database menjadi terintegrasi, data pun menjadi konsisten.
c.
Sistem kontrol pengembalian data, yang dapat mengembalikan data ke keadaan
sebelumnya apabila terjadi kegagalan perangkat keras atau perangkat lunak.
d.
Katalog yang dapat diakses oleh pengguna, yang berisi deskripsi atau penjelasan
dari data di dalam database.
B.
Komponen-komponen dari DBMS akan diidentifikasi menurut
(Connoly &
Begg, 2010) terdapat lima komponen DBMS yaitu :
Sumber : (Connoly & Begg, 2010,p.66)
Gambar 2.6
diatas menjelaskan komponen-komponen utama yang terdapat pada
DBMS, yaitu sebagai berikut :
1.
Hardware
Hardware atau perangkat keras ini dibutuhkan untuk menjalankan
DBMS dan aplikasi, hardware dari computer tunggal ke mainframe tunggal
dari komputer-komputer. Bagian dari hardware tergantung pada kebutuhan
organisasi dan DBMS yang digunakan.
|