Start Back Next End
  
8
nantinya dapat memberikan dampak baik strategis maupun taktis serta memudahkan
dalam pengambilan keputusan.
2.1.5.
Pengertian Executive Information Systems EIS (EIS)
Menurut Mcleod & George (2004, p357), EIS atau sistem informasi eksekutif
adalah sistem yang menyediakan informasi bagi tingkat atas mengenai kinerja
sebuah perusahaan.
Turban  &  Aronson  (2005,  p308),  berpendapat bahwa sistem informasi
eksekutif adalah sebuah sistem dengan basis  komputer  yang menyediakan informasi
yang dibutuhkan oleh kalangan eksekutif, dimana sistem ini memiliki akses yang 
cepat  dan  akurat  untuk  mendapatkan  informasi serta membuat laporan manajemen.
Lungu
(2005, p19), menjelaskan bahwa sistem informasi eksekutif adalah
bagian dari suatu kelas teknologi solusi dan disebut juga sebagai perangkat lunak
business intellig ence dalam industri.
McLeod &
George (2004, p359–p360) juga menjelaskan bahwa ada beberapa
konsep dasar
manajemen
dalam
sistem
infor masi
eksekutif
yang perlu diperhatikan
oleh para eksekutif, yaitu:
a)
Critical Success Factor (CSF)
Merupakan faktor yang paling penting dalam menyukseskan sebuah
organisasi, karena faktor ini merupakan penentu keberhasilan atau kegagalan
dalam suatu organisasi dan faktor-faktor ini bervariasi antara satu perusahaan
dengan perusahaan lainnya.
b)
Management by Exception
Tampilan layar yang digunakan para eksekutif sering menyertakan
management by exception dengan membandingkan kinerja yang dianggarkan
dengan kinerja aktual. Perangkat lunak sistem informasi eksekutif dapat
mengidentifikasi pengecualian –
pengecualian secara otomatis dan
membuatny a diperhatikan oleh eksekutif.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter