Start Back Next End
  
31
Gambar 2.14
Alur matahari sepanjang tahun
Sumber : Ecotect dan olahan pribadi
Gambar 2.15
Alur matahari sepanjang tahun di Indonesia
Sumber : Ecotect dan olahan pribadi
Terlihat dari gambar diatas beberapa titik kritis matahari pada area
Indonesia. Sebuah bukaan akan lebih optimal apabila berdasarkan data dari
sudut datang matahari secara presisi. Sudut ini dipengaruhi dari posisi tapak
dan waktu penelitian. Terdapat 2 sudut pembayangan yang dapat membantu
menentukan jenis dan sudut bukaan yang optimal, yaitu horizontal shading
angle
dan verticcal shading angle
(hsa/vsa). Dibawah akan dijelaskan
bagaimana pengaruh HSA VSA tersebut. 
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter