Start Back Next End
  
33
Mudah dipelajari dan digunakan, karena PHP dibuat
berdasarkan pemrograman bahasa C
Dapat dijalankan pada beberapa sistem operasi, seperti
Microsoft Windows, Linux, dan iOS.
2.2.10
Cascading StyleSheet (CSS)
Menurut Rob Larsen (Beginning HTML and CSS, 2013), CSS
(Cascading Style Sheet) adalah kumpulan aturan yang digunakan untuk
mengambil alih bentuk dari sebuah dokumen yang ditulis menggunakan
markup language.  Spesifikasi CSS memungkinkan untuk menentukan
aturan yang meberitahu bagaimana elemen dalam dokumen akan
ditampilkan. Aturan CSS terdiri dari dua bagian:
1.
Selector,
mengindikasikan declaration
akan belaku pada
elemen tertentu
2.
Declaration, merupakan aturan aturan yang akan digunakan
pada selector.
Declaration terdiri dari 2 bagian:
o
Property, merupakan properti pada sebuah elemen yang
akan dirubah
o
Value, nilai untuk Property
Keuntungan dari menggunakan CSS adalah sebagai berikut:
1.
Mengatur layout dokumen dari sebuah file
2.
Kontrol yang lebih baik dari suatu layout
3.
Dapat menggunakan layout
yang berbeda untuk berbagai jenis
media (display, print, mobile, dll)
4.
Penggunaan bandwidth yang lebih sedikit.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter