24
2.
Peta Mobilitas
Peta yang digunakan untuk membantu masyarakat dalam menentukan
jalur dari satu tempat ke tempat lainnya, digunakan untuk perjalanan
darat, laut, dan udara.
3.
Peta Tematik
Peta yang menunjukkan persebaran dari objek tertentu seperti
populasi, curah hujan dan sumber daya alam.
4.
Peta Inventaris
Peta yang menunjukkan lokasi dari fitur khusus, misalnnya posisi
gedung disuatu wilayah.
c.
Berdasarkan skala
1.
Skala besar antara 1:100 1:250.000
2.
Skala sedang antara 1:250.000-1:1.000.000
3.
Skala kecil antara > 1:1.000.000
Bentuk Peta
Dibedakan menjadi dua, yaitu:
1.
Peta timbul (relief), yang dibuat sesuai dengan kenampakan relief (tinggi
-
rendahnya) permukaan bumi. Contoh : Maket.
2.
Peta datar yang dilukis dalam suatu suatu bidang datar. Contoh : Atlas.
Penggunaan Peta
Pada umumnya, peta digunakan untuk mengetahui berbagai
kenampakan pada suatu wilayah yang dipetakan, yaitu :
1.
Memperlihatkan posisi suatu tempat dipermukaan bumi.
2.
Mengukur luas dan jarak suatu daerah dipermukaan bumi berdasarkan
skala dan ukuran peta.
3.
Memperlihatkan bentuk suatu daerah yang sesungguhnya dalam segala
tertentu.
4.
Menghimpun data suatu daerah yang disajikan dalam bentuk peta.
Syarat-syarat Peta
Peta yang ideal mempunyai luas, bentuk, arah, dan jarak yang benar.
Peta yang baik dan lengkap harus mencantumkan :
|