Start Back Next End
  
12
Gambar 2.2 Contoh Sequence Diagram
(Pressman, 2010: 850)
2.2.4 Activity Diagrams
Menurut Fowler (2000: 129-131) Activity diagrams adalah salah satu bagian
yang paling tidak terduga di dalam UML. Tidak seperti kebanyakan teknik lainnya di
UML, Activity diagrams tidak memiliki asal-usul yang jelas dalam karya-karya dari
three amigos. Sebaliknya, Activity diagrams
mengkombinasikan ide dari beberapa
teknik, yaitu: the event
diagram dari Jim Odell, SDL state modeling techniques,
wokflow modeling dan
Petri nets. Diagram ini sangat berguna di dalam koneksi
dengan workflow
dan dalam menggambarkan perilaku yang memiliki banyak
pemrosesan paralel.
Perilaku bersyarat digambarkan oleh branches dan merges.
Branch
memiliki
satu transisi masuk dan beberapa transisi keluar yang dilindungi. Hanya satu transisi
keluar yang bisa diambil. Sedangkan merge memiliki beberapa input dan satu output.
Merge menandai akhir dari perilaku bersyarat yangdimulai oleh branch.
Menurut Pressman (2010: 853)
Sebuah diagram aktivitas UML
menggambarkan perilaku dinamis dari suatu sistem atau bagian dari sistem melalui
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter