2.2.2 Analisa SWOT
Berikut adalah analisa SWOT dalam film animasi pendek Cheby the Odd
Fish
Strength (kekuatan)
Kekuatan pada film animasi Cheby the Odd Fish terletak pada
ceritanya yang menghibur. Karakter yang simple dan mudah dibuat.
Weakness (kelemahan)
Singkatnya waktu proses produksi.
Opportunity (kesempatan )
Perkembangan animasi di Indonesia semakin lama semaki
meningkat
namun masih sedikit film animasi Indonesia yan
mengambil tema
kehidupan dalam air.
Threat (ancaman)
Banyaknya film animasi pendek buatan luar negri yang menggunakan
tema yang sama n amun memiliki kualitas yang lebih baik.
|