Home Start Back Next End
  
58
Yaitu untuk mengetahui jumlah jenis persediaan barang
dagangan yang harus dipesan kembali, agar saat jenis
persediaan dibutuhkan, barang dagangan tersebut tersedia
dalam gudang.
2.
Pesanan pembelian yang telah dikirim kepada pemasok
Yaitu untuk mengetahui jumlah pesanan pembelian dan
pemasok mana yang dipilih dalam pesanan pembelian
3.
Pesanan pembelian yang telah dipenuhi oleh pemasok
Yaitu untuk mengetahui jumlah ketersediaan pemasok dalam
memenuhi pesanan pembelian
4.
Total saldo utang dagang pada tanggal tertentu
Yaitu untuk mengetahui total saldo utang dagang perusahaan
dan mengetahui tanggal jatuh tempo pembayaran utang dagang
yang harus dibayar perusahaan.
5.
Saldo utang dagang pada pemasok tertentu
Yaitu untuk mengetahui rincian saldo utang dagang dari
masing-masing pemasok dan mengetahui tanggal jatuh tempo
pembayaran kepada pemasok tersebut.
6.
Tambahan kuantitas dan harga pokok persediaan dari
pembelian.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter