BAB V
PEMBAHASAN DESAIN
5.1
Konsep Visual
5.1.1
Visual
Gaya logogram yang dipakai adalah gaya ukiran khas suku dayak di Kalimantan.
Objek
visual
berdasarkan
bentuk
Trofi piala
dunia
itu
sendiri,
dikombinasikan
dengan ukiran khas Indonesia sebagai identitas Indonesia itu sendiri, sedangkan
untuk
beberapa
item seperti
poster
menggunakan
kombinasi
ilustrasi
dengan
tarikan garis keras gaya lukisan dinding jalanan
5.1.2
Tipografi
Secara
umum,
font
yang
dipakai
adalah
jenis font
Sans
Serif
yang
bersifat
condensed. Font
F.C.
BARCELONA
digunakanan
sebagai
logotype
untuk
menunjukkan
sifat
sporty.
Font
ini
digunakan
sebagai bodytext
di
semua
item-
item pendukung,
tetapi
tidak
menutup
kemungkinan
untuk
menggunakan
font
jenis lain, sebagai contoh
untuk
mengisi
konten
di website dan
text-text
ukuran
kecil
tetapi
huruf
yang digunakan tetap casual dan tetap berbentuk
sans
serif
Penggunaan font non script digunakan untuk
meningkatkan tingkat keterbacaan
isi surat kepada pembacanya.
|