34
Kekuatan tawar-menawar dari pemasok
Kekuatan tawar-menawar dari pemasok mempengaruhi intensitas
kompetisi di dalam sebuah
industri, khususnya jika
terdapat banyak pemasok,
jika
hanya
terdapat
sedikit
bahan
baku
pengganti
yang
baik,
atau
jika
biaya
untuk berpindah bahan baku tinggi. Sering kali pemasok dan pemroduksi
berusaha mencapai kesepakatan untuk mendukung satu sama lain dengan
harga yang masuk akal, kualitas yang ditingkatkan, pengembangan layanan-
yanan baru, pengiriman
just-in-time, dan penurunan biaya-biaya persediaan,
serta meningkatkan keuntungan jangka panjang masing-masing pihak.
Perusahaan dapat melakukan strategi integrasi ke belakang untuk
mendapat
kendali
atau kepemilikan
atas
pemasok.
Strategi
ini
khususnya
efektif ketika pemasok tidak dapat diandalkan, terlalu mahal, atau tidak
mampu
memenuhi
kebutuhan
perusahaan secara konsisten. Perusahaan-
perusahaan umumnya dapat menegosiasikan syarat-syarat yang lebih disukai
dengan pemasok jika strategi integrasi ke belakang umum digunakan oleh
pesaing-pesaing di dalam sebuah industri.
Kekuatan tawar-menawar dari konsumen
Jika
konsumen
terkonsentrasi
atau
besar,
atau
membeli
dalam jumlah
besar,
kekuatan
tawar-menawar
mereka menjadi
sebuah
kekuatan
yang
besar
yang
mempengaruhi
intensitas
kompetisi
di
dalam sebuah
industri.
Perusahaan-perusahaan pesaing dapat menawarkan garansi-garansi yang
diperpanjang
atau
layanan-layanan
khusus
untuk
mendapatkan
loyalitas
|