Menurut
Zimmerer
dan Scarborough
(2004,
p.3),
wirausaha
adalah
orang
yang
menciptakan
bisnis
baru
dengan
mengambil
risiko
dan ketidakpastian
demi
mencapai
keuntungan
dan pertumbuhan
dengan
cara
mengidentifikasi
peluang
dan
menggabungkan
sumber daya yang diperlukan
untuk mendirikannya.
2.2.1
Profil,
Karakteristik,
Jiwa Wirausaha
Gambaran
atau
pengertian
tentang
jiwa
wirausaha,
dapat
diperoleh
dengan
melihat
uraian ciri ciri, profil, karakteristik
khusus yang melekat pada diri wirausaha,
yaitu:
Menurut Suparman
(Alma, 2001, p.17), ciri ciri seorang wirausaha
antara
lain yaitu
sebagai berikut:
Berpikir teliti dan berpandangan
kreatif dengan
imajinasi konstruktif,
Memiliki sikap mental untuk menyerap
dan menciptakan
kesempatan,
Membiasakan diri
bersikap mental
positif
untuk
maju
dan
selalu bergairah dalam
setiap pekerjaan,
Mempunyai
insiatif,
Membiasakan
membangun
disiplin diri,
Menguasai salesmanship
(kemampuan
jual), memiliki kepemimpinan dan mampu
memperhitungkan
risiko,
Ulet, tekun, terarah, jujur dan bertanggung jawab,
Berwatak
maju, cerdik dan percaya pada diri sendiri.
Menurut
Zimmerer
dan
Scarborough
(2004,
pp.3-7),
profil
seorang
wirausaha
dapat
digambarkan
sebagai berikut:
|