Home Start Back Next End
  
serta LIPI telah disetejui untuk membentuk suatu lembaga Pusat Folklore
Indonesia  yang  berstatus  pemerintah  dan  berfungsi  sebagai  pusat  kordinasi
segala
kegiatan
mengenai
kegiatan koleksi,
inventarisasi
dokumentasi
dan
penelitian Folklore.
Kita  kembali  pada  perkembangan  folklore  di  Indonesia  yang
kemungkinan merupakan negara yang terkaya di dunia akan folklore, karena
Indonesia
masyarakatnya beraneka ragam yang tentunya bermacam-macam pula
kebudayaan daerah.
Tentunya masih banyak folklore Indonesia yang bisa digali dari daerah-
daerah
yang
beratus-ratus
tahun yang
lalu
dan
perlu
dikumpulkan,
diinventarisasikan sebagai dokumentasi. Koleksi inventaris folklore Indonesia itu
akan 
bermanfaat 
sekali 
sebagai 
sumber 
inspirasi 
yang 
selalu 
segar 
untuk
membina kebudayaan baru Indonesia.
Kekayaan folklore Indonesia sebagaimana juga kekayaan bumi
Indonesia
masih tetap terpendam. Apabila digali dan dimanfaatkan maka folklore Indonesia
akan dapat
menghasilkan
faedah
yang amat besar bagi bangsa kita bukan saja di
bidang seni budaya, tapi juga di bidang ekonomi.
Memang kalau kita lihat perkembangan folklore ini pada mulanya
dicetuskan
sebagai
sub
ilmu
antropologi,
karena
pada
perkembangan
pertama
dari ilmu antropologi adalah dari ethnologi dimana unsur yang aneh-aneh dari
bangsa-bangsa
dicatat
dan
kebanyakan
adalah berbentuk cerita-cerita ataupun
dongeng-dongeng rakyat.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter