Home Start Back Next End
  
10
2.1.1.2
Konsep Pemasaran
Adapun
pengertian
konsep
pemasaran
menurut
Kotler
dan
Armstrong
(2004,
p21)
adalah pencapaian sasaran organisasi tergantung pada penentuan
kebutuhan dan
keinginan
pasar
sasaran
dan
penyampaian
kepuasan
yang
didambakan itu
lebih
efektif
dan
efisien
dibandingkan pesaing.
Menurut Kotler dan Armstrong (2004, p7), konsep inti pemasaran terdiri dari:
1.   Kebutuhan, keinginan, dan permintaan
Kebutuhan 
adalah 
keadaan 
merasa 
kekurangan. 
Kebutuhan 
itu 
tidak
diciptakan oleh
pemasar, kebutuhan
itu
merupakan
bagian
dasar
dari
sifat
kodrati manusia.
Keinginan adalah bentuk kebutuhan manusia yang dibentuk oleh budaya dan
kepribadian individu.
Permintaan adalah perubahan dari keinginan yang didukung oleh daya beli.
2.   Produk dan jasa
Produk   adalah   semua   yang   dapat   ditawarkan   kepada   pasar   untuk
diperhatikan,
dimiliki,
digunakan,
atau dikonsumsi
yang
dapat
memuaskan
keinginan atau kebutuhan pemakainya.
Jasa 
adalah 
bentuk 
produk 
yang 
terdiri 
dari 
aktivitas, 
manfaat, 
atau
kepuasan
yang
pada
dasarnya
tidak berwujud
dan
tidak menghasilkan
perpindahan kepemilikan.
3.   Nilai, kepuasan, dan kualitas
Nilai 
adalah 
perbedaan 
antara 
nilai 
yang 
dinikmati 
pelanggan 
karena
memiliki serta menggunakan suatu produk dan daya untuk memiliki produk
tersebut.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter