Home Start Back Next End
  
16
atas
dari
persepsi,
kesan,
dan
perasaan
konsumen
terhadap
produk
tertentu
dibandingkan
dengan produk-produk pesaing.
Konsumen
memposisikan sejumlah
produk
dengan
atau
tanpa
bantuan
pemasar.
Pemasar harus merencanakan menetapkan posisi yang akan memberikan keunggulan yang
paling
besar atas
produk-produk
mereka
di
dalam
pasar sasaran,
dan mereka
harus
merancang bauran pemasaran untuk menciptakan posisi yang direncanakan tersebut.
Dalam melakukan positioning, terdapat beberapa strategi yang terdiri dari:
1.   Memposisikan produk mereka bedasarkan sifat produk.
2.   Memposisikan
produk
berdasarkan
kebutuhan
yang
mereka
rasakan
atau
manfaat yang ditawarkan.
3.   Memposisikan produk menurut kapan penggunaanya.
4.   Memposisikan produk kelas tertentu bagi penggunanya.
5.   Memposiskan produk langsung berhadapan dengan pesaing.
6.   Memposisikan produk untuk kelas produk yang berbeda.
2.1.1.4
Bauran Pemasaran
Menurut
Kotler
dan
Armstrong
(2004, p78),
bauran pemasaran adalah seperangkat
alat
pemasaran
taktis
yang
dapat
dikendalikan
(produk,
harga,
tempat/ distribusi,
dan
promosi) yang dipadukan oleh perusahaan untu menghasilkan tanggapan yang diinginkan
oleh
perusahaan
dalam
pasar
sasaran.
Bauran
pemasaran
terdiri dari
segala
sesuatu
yang
dapat dilakukan perusahaan untuk mempengaruhi permintaan produknya.
Manurut
Kotler
dan
Armstrong
(2004,
p79),
kemungkinan
yang
banyak
itu
dapat
digolongkan
menjadi
empat
kelompok
variabel
yang
dikenal
sebagai
empat
P
”:
product,
price, place, dan promotion (produk, harga, distribusi, dan promosi).
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter