Home Start Back Next End
  
25
jaringan
ini
adalah
setelah
input  masuk
ke
input  layer  maka
data
akan
diolah
dan
diteruskan ke masing-masing bagian di depannya sampai pada output layer. Nilai di
Output
layer
akan
dibandingkan dengan
nilai
target,
lalu
akan
dihasilkan
sinyal
error
bagi
masing
node
di
output
layer.
Kemudian
sinyal
ini
ditransmisikan
kembali
atau 
lebih  dikenal  dengan  Backpropagation yang  berasal  dari 
lapisan  keluaran  ke
masing-masing sel pada lapisan sebelumnya.
Gambar 2.9 Konsep Backpropagation.
Umumnya operasi model jaringan ini terdapat dua mekanisme kerja yaitu :
1.   Mekanisme latihan atau belajar ( Training mode / Learning mode ). Pada mekanisme
ini,
jaringan
akan
dilatih
untuk
dapat
menghasilkan data
seusai
dengan
target
yang
diharapkan
melalui
satu
atau
lebih
pasangan-pasangan data
(data
input
dan
data
target).
Semakin lama
waktu
latihan
maka
kinerja
jaringan
akan
semakin baik.
Demikian
juga
dengan
semakin
banyak
pasangan
data
yang
digunakan dalam
pelatihan maka kinerja akan semakin baik.
2.
Mekanisme produksi
(Production
Mode)
atau
biasa
disebut
dengan
mekanisme
pengujian
(Try Out Mode),  pada 
mekanisme  ini,  jaringan  diuji  apakah  dapat
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter