![]() 8
operasional. Proyek
Miniatur
ini
erat
berpegang
pada
aspek
dan
prospek
pembangunannya.
Dengan
filsafat
ini
sebagai
landasan,
ada
sasaran
yang
ingin
dijangkau
oleh
pendiri
taman
miniatur,
yaitu
meningkatkan
pengetahuan
dan
memberikan
pengertian
kepada
bangsa-bangsa lain
tentang
Indonesia
yang
sebenarnya.
Ke
dalam
sendiri,
jangkauan
pelaksanaan
proyek
ini
ialah
terjadinya
proses
pendidikan
dan
peningkatan
pengetahuan bangsa
sendiri
mengenai
tanah
airnya,
sehingga
terpupuklah
rasa
cinta
kepada
tanah
airnya.
Inilah
sebetulnya
misi
didirikannya taman
miniatur
Indonesia
berupa Taman Mini Indonesia Indah (TMII) ini.
2.1.7 Arti TMII
Arti
Taman
Mini
Indonesia Indah
adalah
satu
proyek
untuk
mencitrakan
Indonesia
yang
lengkap
dengan
segala
isinya
dalam
bentuk
mini,
berupa
sebuah
taman
di atas sebidang tanah yang menggambarkan Indonesia
yang besar ke dalam penampilan
yang kecil.
Bangunan pokok berupa danau buatan dengan pulau-pulau yang
menggambarkan
wilayah Indonesia. Kepulauan buatan tersebut
merupakan bagian terpenting dari proyek
ini
dan
disebut
Miniatur
Arsipel
Indonesia.
Pulau-pulau
dibangun
secara
geografis
di
atas laut buatan sesuai dengan skala asli, dalam arti tinggi rendah daratan, hutan,
keadaan
gunung-gunung,
dan
tumbuh-tumbuhannya terlihat
seperti
perwujudan
sesungguhnya.
Danau
kepulauan
ini,
berikut
bangunan-bangunan khas
daerah
di
sekitarnya, secara keseluruhan dinamakan Taman Mini Indonesia Indah.
2.1.8 Uraian Mengenai Logo dan Maskot
Dalam
rangka
meningkatkan citra
positif dan
menambah daya
tarik
masyarakat,
pada 26 September 2007 diluncurkan logo baru tmii sebagai brand name.
Gambar 2.1 Logo TMII
Logo
menggunakan
empat
warna
dasar,
yakni
merah,
biru,
kuning,
dan
hijau,
dengan
pencitraan
grafis
huruf
dan
warna.
Merah
melambangkan semangat,
biru
mencitrakan geografis
Indonesia
sebagai
negara
kepulauan,
kuning
lambang
kekayaan
dan keragaman budaya, dan hijau mengacu pada kekayaan alam.
Motif
logo
menggunakan
huruf
lengkung
untuk
menggambarkan kedinamisan,
|