56
kepemirsaan pembantu tidak akan diproses karena mereka bukan anggota tetap
rumah tangga tersebut. Semua anggota rumah tangga harus menekan tombol, jika
mereka
akan
menonton
TV,
begitu
juga
kalau
mereka
sudah
selesai
menonton
TV. Di Indonesia, sebuah keluarga hanya bisa menjadi panel selama 2 tahun saja.
Walaupun terkadang dalam prakteknya ada juga yang sudah lebih dari 2 tahun
Data
yang
terekam oleh
peoplemeter
TVM-5
ini
kemudian
diambil.
Pengambilan
data
di
Indonesia
dilakukan
melalui
dua
sistem,
yaitu on-line
dan
off-line.
Pada
system
on-line,
data
diambil
setiap
hari
antara
jam 2
pagi
sampai
jam 6
pagi
melalui
sistem
transmisi
data
dengan
menggunakan
jaringan
telepon
seluler (GSM) yang diset secara otomatis dan dihubungkan dengan system
pengolahan
data
AGB
NMR
di
Jakarta.
Sedangkan
untuk system
off-line,
data
direkam ke
dalam sebuah
modul,
dan
dilakukan
pengambilan
setiap
seminggu
sekali oleh petugas lapangan AGB NMR.
Modul
ini
kemudian
dihubungkan
dengan pembaca modul di kantor
AGB NMR. Proses ini dilakukan setiap hari
minggu.
Data yang telah dikumpulkan, kemudian diproses dan diproduksi oleh
system Pollux yang berada di server AGB NMR di Jakarta dan juga terkoneksi ke
kantor
pusat
di
Switzerland
dengan
back-up
support
di
Kuala
Lumpur. Pollux
adalah sistem produksi dan penerimaan data kepemirsaan televisi yang lengkap
dan
terintegrasi
yang
mengkombinasikan standar internasional dengan
transparansi,
dalam arti
pelaporan
yang
luas
dan
fleksibel
pada
semua
fase
produksi datanya. Kemudian data kepemirsaan
yang telah diproduksi oleh Pollux
menjadi
sebuah
database
yang
berisi
konsumsi
televisi
menit
per
menit
yang
|