Home Start Back Next End
  
Secara umum pelayanan jasa pengiriman barang adalah segala upaya
yang diselenggarakan atau dilaksanakan secara sendiri atau secara bersama –
sama dalam suatu organisasi untuk memberikan pelayanan secara efektif dan
efisien.
1.
Transporter
Transporter adalah suatu usaha dalam bidang jasa yang melayani
pengiriman barang kepada seorang pelanggan atau customer. Yang
dimana jasa yang dipakai merupakan jasa pengiriman dengan
menggunakan alat transportasi baik darat, laut, dan udara sesuai dengan
sistem pengiriman yang berjalan diperusahaan tersebut.
2.
Tracking
Tracking adalah suatu proses pencatatan interval perjalanan
barang dari
tempat asal ke tempat tujuan oleh perusahaan pengangkutan.
(Rumapea,
2010, p350).
3.
Definisi Sistem Tracking
Dari definisi sistem dan definisi tracking di atas dapat disimpulkan
bahwa sistem tracking
adalah sekelompok elemen atau unsure yang
saling berhubungan dalam mencatat interval perjalanan barang dari
tempat asal ke tempat tujuan, sehingga dapat mengubah suatu masukan
yang berupa data –
data interval perjalanan suatu barang menjadi suatu
keluaran yang berupa informasi interval perjalanan suatu barang.
4.
Shipper
Shipper adalah pelanggan atau pengguna jasa angkutan yang berlaku
sebagai pengirim barang.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter