Home Start Back Next End
  
64
keluhan-keluhan dari
pasien
serta
hubungannya
terhadap
penyakit
tertentu.
Berdasarkan gejala-gejala serta
tanda-tanda
yang
dialami
oleh
penderita,
maka
penegakkan
diagnosis
akan
lebih
terpusat
pada
bagian-bagian tubuh
tertentu.
Dengan
demikian
penyebab
dari
gejala-gejala dan
tanda-tanda
tersebut
dapat
diketahui
dengan
mudah
dan
akhirnya
diperoleh
kesimpulan awal
mengenai
penyakit tertentu.
2.2.7 Demam Berdarah Dengue
Penyakit Demam Berdarah atau
Dengue
Hemorrhagic Fever
(DHF)
ialah
penyakit
yang
disebabkan oleh
virus
dengue
yang
ditularkan
melalui
gigitan
nyamuk
Aedes
aegypti
dan
Aedes
albopictus.
Kedua jenis
nyamuk
ini
terdapat
hampir
di
seluruh
pelosok
Indonesia,
kecuali
di
tempat-tempat ketinggian
lebih
dari 1000 meter di atas permukaan air laut.
Terdapat 
jenis 
virus 
dengue 
yang 
diketahui 
dapat 
menyebabkan
penyakit demam berdarah. Keempat virus tersebut adalah DEN-1, DEN-2, DEN-
3,
dan DEN-4.
Gejala demam berdarah baru
muncul saat seseorang yang pernah
terinfeksi
oleh
salah satu dari
empat
jenis
virus
dengue
mengalami infeksi oleh
jenis
virus
dengue
yang
berbeda.
Sistem
imun
yang
sudah
terbentuk
di
dalam
tubuh
setelah
infeksi
pertama
justru
akan
mengakibatkan kemunculan
gejala
penyakit
yang
lebih parah
saat terinfeksi untuk ke
dua kalinya. Seseorang dapat
terinfeksi
oleh
sedikitnya
dua
jenis
virus
dengue
selama
masa
hidup,
namun
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter