Home Start Back Next End
  
11
yang akan penulis bahas dalam kasus ini yaitu perusahaan agen
penjualan tiket Oman Air
di Indonesia. Proses produksinya sendiri
bisa berupa pengisian kursi kosong di pesawat, aktivitas produksi
inilah yang berlangsung dalam organisasi yang disebut sebagai
manajemen operasi.
2.1.1
Unsur-unsur Manajemen operasi
Menurut Fogarty (1989), dalm Harjanto (2007), manajemen operasi adalah
suatu proses yang berkesinambungan (kontinu) dan efektifitas menggunakan
manajemen untuk mengintegrasikan berbagai sumber daya secara efisien dalam
rangka mencapai tujuan. Unsur-unsur pokok dalam definisi tersebut, yaitu:
1.
Continues, berarti manajemen produksi dan operasi bukan suatu
kegiatan yang berdiri sendiri. Keputusan manajemen bukan merupakan
tindakan sesaat, melainkan tindakan berkelanjutan (kontinu).
2.
Efektif, berarti segala pekerjaan harus dilakukan secara tepat dan sebaik-
baiknya, serta mencapai hasil sesuai dengan yang diharapkan.
3.
Fungsi manajaemen, berarti
kegiatan manajemen produksi dan operasi
memerlukan pengetahuan yang luas, mencakup
planning, organizing,
actuating dan controlling. Dalam pelaksanaanya, berbagai sumber daya
diintegrasikan untuk menghasilkan barang dan jasa.
4.
Efisien, berarti manajaer produksi dan operasi dituntut untuk
mempunyai kemampuan kerja secara efisien agar dapat mengoptimalkan
penggunaan sumber daya dan memperkecil limbah.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter